Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tindak Lanjuti Kasus Narkoba di UNM Makassar, Kanwil Kemenkumham Sulsel Kirim Tim Investigasi ke Rutan Jeneponto

Kompas.com - 13/06/2023, 22:45 WIB
Darsil Yahya M.,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

MAKASSAR,KOMPAS.com - Kakanwil Kemenkumham Sulawesi Selatan (Sulsel), Liberti Sitinjak mengatakan akan mengirim tim ke Rutan Kelas IIB Jeneponto untuk melakukan investigasi terkait adanya seorang narapidana yang mengengendalikan narkoba ke Kampus Universitas Negeri Makassar (UNM).

Hal itu diungkapakan Liberti Sitinjak saat jumpa pers di Kanwil Kemenkumham Sulsel di Jalan Sultan Alauddin Makassar, Selasa (13/6/2023).

"Sebagai tindak lanjut, hari ini saya sudah menandatangani tim pemeriksa yang akan berangkat ke Rutan Jeneponto. Melakukan pemeriksaan dan sekaligus evaluasi menyeluruh. Kenapa sampai hal ini bisa terjadi," ucapnya.

Baca juga: Napi di Rutan Jeneponto Kendalikan Narkoba ke Kampus UNM Makassar, Kakanwil Kemenkumham Sulsel Minta Maaf

Dia menuturkan, tim investigasi yang dikirim ke Rutan Kelas IIB Jeneponto merupakan tim gabungan yang dibentuk Kanwil Kemenkumham Sulsel. Namun terkait jumlah tim tersebut, Liberti tidak mericikannya.

"Ganjil, terdiri dari Divisi Pas (Divisi Pemasyarakatan). Itu tim gabung akan melakukan tugas pemeriksaan sampai dengan selesai," tuturnya.

Dia mengaku belum memutuskan soal pemberian sanksi terhadap Kalapas Rutan Kelas IIB Jeneponto. Pihaknya, kata Liberti, baru akan menetukan sikap setelah ada hasil berita acara pemeriksaan dari Ditnarkoba Polda Sulsel terkait temuan tersebut.

"Saya pikir tindakan selanjutnya tergantung hasil BAP. Saya tidak mau menduga-duga dulu. Biar tim yang turun dalam waktu yang tidak terlalu lama, melaporkan ke saya. Dan dari situ nanti kita akan putuskan tindakan apa yang harus kita ambil," kata Liberti.

Sementara, untuk tudingan hal serupa juga terjadi di Lapas Kelas II A Watampone, Kabupaten Bone, Liberti mengaku belum mendapatkan konfirmasi

"Sampai hari ini, saya belum mendapatkan konfirmasi tentang (Lapas Kelas II A Watampone, Kabupaten) Bone, jadi saya baru mendapatkan konfirmasi dari Jeneponto," pungkas dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dilaporkan Kaki Terkilir, Seorang Pendaki di Gunung Lompobattang Dievakuasi

Dilaporkan Kaki Terkilir, Seorang Pendaki di Gunung Lompobattang Dievakuasi

Makassar
Diduga Kelelahan Saat Ikuti Bimtek, Kades di Sulsel Ditemukan Tewas

Diduga Kelelahan Saat Ikuti Bimtek, Kades di Sulsel Ditemukan Tewas

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Sederet Fakta Oknum TNI AL Tembak 2 Remaja di Makassar, 1 Korban Tewas

Sederet Fakta Oknum TNI AL Tembak 2 Remaja di Makassar, 1 Korban Tewas

Makassar
Buaya Muara Sepanjang 3,6 Meter Dievakuasi di Bolaang Mongondow

Buaya Muara Sepanjang 3,6 Meter Dievakuasi di Bolaang Mongondow

Makassar
Korban Longsor Desa Buntu Sarek Latimojong Luwu Pilih Jalan Kaki untuk Mengungsi

Korban Longsor Desa Buntu Sarek Latimojong Luwu Pilih Jalan Kaki untuk Mengungsi

Makassar
Dinyatakan Sembuh, 40 Balita yang Keracunan Bubur di Majene Dipulangkan

Dinyatakan Sembuh, 40 Balita yang Keracunan Bubur di Majene Dipulangkan

Makassar
Cerita Warga, Detik-detik Remaja di Makassar Tewas Ditembak Oknum TNI AL

Cerita Warga, Detik-detik Remaja di Makassar Tewas Ditembak Oknum TNI AL

Makassar
Begini Sosok Anggota TNI AL yang Tembak 2 Remaja di Mata Tetangga

Begini Sosok Anggota TNI AL yang Tembak 2 Remaja di Mata Tetangga

Makassar
Gempa M 4,5 Guncang Gorontalo, Akibat Deformasi Batuan Lempeng Laut Sulawesi

Gempa M 4,5 Guncang Gorontalo, Akibat Deformasi Batuan Lempeng Laut Sulawesi

Makassar
Eks Kepala Desa di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Eks Kepala Desa di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Makassar
Update Kasus Keracunan Massal Balita di Majene, Ini Hasil Lab BPOM

Update Kasus Keracunan Massal Balita di Majene, Ini Hasil Lab BPOM

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Olly Dondokambey Beri Sinyal Wagub Steven Kandouw Jadi Cagub Sulut 2024

Olly Dondokambey Beri Sinyal Wagub Steven Kandouw Jadi Cagub Sulut 2024

Makassar
Tangis Haru Para Pengungsi di Luwu Saat Dievakuasi ke Posko Induk

Tangis Haru Para Pengungsi di Luwu Saat Dievakuasi ke Posko Induk

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com