Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Angin Puting Beliung Terjang Makassar, Rumah, Pohon hingga Papan Reklame Tumbang

Kompas.com - 23/12/2021, 15:09 WIB
Hendra Cipto,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

MAKASSAR, KOMPAS.comAngin puting beliung menerjang Kota Makassar, Kamis (23/12/2021) sekitar pukul 14.00 Wita.

Rumah warga banyak rusak. Selain itu juga, dinding gedung Masjid Al Markaz roboh, pohon-pohon dan papan reklame tumbang.

Baca juga: Kunjungi Daerah Terdampak Bencana Puting Beliung Madiun, Khofifah Beri Bantuan Rp 1 M

Belum diketahui persis korban jiwa mapun luka dalam bencana ini, demikian pula dengan juga rumah warga yang rusak diterjang angin puting beliung.

Namun angin puting beliung ini menerjang dua kecamatan di Kota Makassar yakni di Kecamatan Bontoala dan Kecamatan Makassar.

Angin puting beliung merobohkan dinding gedung Mesjid Al Markaz  dan pintu kaca. Sementara di Jl Masjid Raya, beberapa pohon dan papan reklame tumbang. Selain itu juga, rumah warga  di dua kecamatan itu rusak diterjang angin puting beliung

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Makassar, Achmad Hendra Hakamuddin yang dkonfirmasi membenarkan angin puting beliung telah menerjang Kota Makassar.

Dari beberapa laporan yang diterimanya, ada 5 titik kerusakan yakni di Jl Tinumbu, Jl Mesjid Jabal Nur di Kelurahan Maccini Parang, Kompleks Angkatan Laut, dan di Al Markaz Al Islami.

“Kebanyakan pohon tumbang dan atap rumah warga.  Ada juga papan reklame yang rubuh. Diminta masyarakat agar waspada dengan angin kencang yang saat ini terjadi. Diminta juga masyarakat melaporkan kedaruratan ke 112," kata dia.

Hendra mengungukapkan, sampai saat ini pihaknya belum menerima laporan adanya korban jiwa maupun luka. Sementara ini, sekitar 1.000 personil BPBD Makassar untuk melakukan asesmen.

Baca juga: Khofifah: Perbaikan Rumah Rusak akibat Puting Beliung di Madiun Ditanggung Pemerintah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Buaya Muara Sepanjang 3,6 Meter Dievakuasi di Bolaang Mongondow

Buaya Muara Sepanjang 3,6 Meter Dievakuasi di Bolaang Mongondow

Makassar
Korban Longsor Desa Buntu Sarek Latimojong Luwu Pilih Jalan Kaki untuk Mengungsi

Korban Longsor Desa Buntu Sarek Latimojong Luwu Pilih Jalan Kaki untuk Mengungsi

Makassar
Dinyatakan Sembuh, 40 Balita yang Keracunan Bubur di Majene Dipulangkan

Dinyatakan Sembuh, 40 Balita yang Keracunan Bubur di Majene Dipulangkan

Makassar
Cerita Warga, Detik-detik Remaja di Makassar Tewas Ditembak Oknum TNI AL

Cerita Warga, Detik-detik Remaja di Makassar Tewas Ditembak Oknum TNI AL

Makassar
Begini Sosok Anggota TNI AL yang Tembak 2 Remaja di Mata Tetangga

Begini Sosok Anggota TNI AL yang Tembak 2 Remaja di Mata Tetangga

Makassar
Gempa M 4,5 Guncang Gorontalo, Akibat Deformasi Batuan Lempeng Laut Sulawesi

Gempa M 4,5 Guncang Gorontalo, Akibat Deformasi Batuan Lempeng Laut Sulawesi

Makassar
Eks Kepala Desa di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Eks Kepala Desa di Mamuju Ditangkap Usai Korupsi Dana Desa

Makassar
Update Kasus Keracunan Massal Balita di Majene, Ini Hasil Lab BPOM

Update Kasus Keracunan Massal Balita di Majene, Ini Hasil Lab BPOM

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 8 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Olly Dondokambey Beri Sinyal Wagub Steven Kandouw Jadi Cagub Sulut 2024

Olly Dondokambey Beri Sinyal Wagub Steven Kandouw Jadi Cagub Sulut 2024

Makassar
Tangis Haru Para Pengungsi di Luwu Saat Dievakuasi ke Posko Induk

Tangis Haru Para Pengungsi di Luwu Saat Dievakuasi ke Posko Induk

Makassar
Cerita Kakak Korban Penembakan Oknum TNI AL di Makassar, Adiknya Sudah Dibidik

Cerita Kakak Korban Penembakan Oknum TNI AL di Makassar, Adiknya Sudah Dibidik

Makassar
Korban Penembakan Oknum TNI AL di Makassar Telah Jalani Operasi Pengangkatan Proyektil Peluru

Korban Penembakan Oknum TNI AL di Makassar Telah Jalani Operasi Pengangkatan Proyektil Peluru

Makassar
Polisi di Mamuju Ditangkap Usai Diduga Mengedarkan Narkoba

Polisi di Mamuju Ditangkap Usai Diduga Mengedarkan Narkoba

Makassar
Warga Terdampak Longsor Latimojong Luwu Akan Direlokasi

Warga Terdampak Longsor Latimojong Luwu Akan Direlokasi

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com