Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

OTK Serang Pemukiman Warga di Makassar, Ibu-ibu Berani Sempat Hadapi Tapi Jadi Sasaran

Kompas.com - 21/11/2023, 23:07 WIB
Reza Rifaldi,
Khairina

Tim Redaksi

MAKASSAR, KOMPAS.com- Sejumlah orang tidak dikenal (OTK) melakukan aksi penyerangan secara brutal di kawasan padat penduduk di Jalan Barawaja, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), Selasa (21/11/2023). 

Para OTK itu melakukan penyerangan hingga membuat panik warga sekitar lokasi. Mereka menyerang dengan berbagai senjata tajam jenis busur hingga batu. 

Rumah-rumah warga di lokasi juga tak luput dari aksi penyerangan kawanan OTK tersebut. Aksi penyerangan itu sempat diabadikan oleh warga hingga tersebar di berbagai platform media sosial. 

Baca juga: 3 Terduga Pelaku Penyerangan Polisi di Mataram Positif Gunakan Sabu

Kanit Reskrim Polsek Panakkukang Iptu Sangkala membenarkan perihal aksi penyerangan tersebut. Kata dia, pihaknya sementara masih melakukan penyelidikan. 

"Memang, iya terjadi keributan antara anak remaja di situ, belum ada diamankan, kita masih selidiki," kata Sangkala dikonfirmasi Kompas.com, Selasa petang. 

Sangkala mengungkapkan akibat penyerangan itu seorang ibu-ibu di lokasi terkena anak panah busur di bagian kakinya, dan sempat mendapatkan perawatan medis. 

"Ada ibu-ibu kena (panah busur) kakinya, belum kita tahu apakah melapor atau tidak. Nanti kita informasikan lagi," bebernya. 

Sementara, korban berinisial S itu menjelaskan awalnya ia melintas di lokasi keributan untuk mencari anaknya. Saat itu dia tidak sadar bahwa sejumlah OTK melakukan penyerangan. 

Baca juga: 2 Opsi Lokasi Sidang Pelaku Penyerangan yang Tewaskan Kepala Distrik di Fakfak

"Saya tidak tau Pak, sementara ribut-ribut saya masuk (lewat), saya cari anak saya," ucap S. 

Bahkan saking beraninya, ibu-ibu ini sempat memaki para OTK itu saat melakukan penyerangan meminta mereka berhenti, namun tanpa sadar dirinya jadi sasaran. 

"Saya liat ribut-ributmi jadi saya sempat tanya siapa kalian, cari apa di sini, di sini semua orang duduk-duduk. Banyak sekali datang, saya tidak tau apa masalahnya dia tiba-tiba datang menyerang," ujarnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jasad Balita Ditemukan di TPA Antang Makassar, Setengah Badan Tertimbun Sampah

Jasad Balita Ditemukan di TPA Antang Makassar, Setengah Badan Tertimbun Sampah

Makassar
1.000 Pelari Akan Meriahkan LPS Monas Half Marathon 2024 Run The City Makassar

1.000 Pelari Akan Meriahkan LPS Monas Half Marathon 2024 Run The City Makassar

Makassar
500-an Warga Korban Banjir Mahakam Ulu Diungsikan ke Posko dan Gereja

500-an Warga Korban Banjir Mahakam Ulu Diungsikan ke Posko dan Gereja

Makassar
Pemuda di Wakatobi Ditemukan Gantung Diri di Hari Pernikahannya

Pemuda di Wakatobi Ditemukan Gantung Diri di Hari Pernikahannya

Makassar
Pasca Insiden Garuda, PPIH Embarkasi Makassar Gelar Doa untuk Keselamatan Pelaksanaan Haji

Pasca Insiden Garuda, PPIH Embarkasi Makassar Gelar Doa untuk Keselamatan Pelaksanaan Haji

Makassar
Viral, Wanita di Makasasar Tampar Anggota Polisi, Begini Kejadiannya

Viral, Wanita di Makasasar Tampar Anggota Polisi, Begini Kejadiannya

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Usai Viral, Tiang di Bahu Jalan Makassar yang Kerap Bikin Kecelakaan Dipindahkan

Usai Viral, Tiang di Bahu Jalan Makassar yang Kerap Bikin Kecelakaan Dipindahkan

Makassar
Mengintip Rumah Mewah SYL yang Disita KPK di Makassar, Seharga Rp 4,5 Miliar dan Dibangun Hanya Setahun

Mengintip Rumah Mewah SYL yang Disita KPK di Makassar, Seharga Rp 4,5 Miliar dan Dibangun Hanya Setahun

Makassar
Update Banjir Sidrap Sulsel, Ratusan Warga Mengungsi, Bantuan Perbekalan Makanan dan Air Bersih Dinantikan

Update Banjir Sidrap Sulsel, Ratusan Warga Mengungsi, Bantuan Perbekalan Makanan dan Air Bersih Dinantikan

Makassar
6 Jam Geledah Rumah Adik SYL di Makassar, Penyidik KPK Bawa Keluar Dua Koper Warna Gelap

6 Jam Geledah Rumah Adik SYL di Makassar, Penyidik KPK Bawa Keluar Dua Koper Warna Gelap

Makassar
Pencuri Brankas Perhiasan Milik Pengusaha di Makassar Ditangkap, Dilumpuhkan saat Kabur

Pencuri Brankas Perhiasan Milik Pengusaha di Makassar Ditangkap, Dilumpuhkan saat Kabur

Makassar
Sempat Tertunda Keberangkatannya, Jemaah Haji Kloter 5 Makassar Sujud Syukur Saat Tiba di Madinah

Sempat Tertunda Keberangkatannya, Jemaah Haji Kloter 5 Makassar Sujud Syukur Saat Tiba di Madinah

Makassar
KPK Geledah Rumah Mewah Adik SYL di Makassar

KPK Geledah Rumah Mewah Adik SYL di Makassar

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com