Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

12 Kuliner Makassar Terpopuler yang Harus Dicoba, Tidak Cuma Coto dan Jalangkote

Kompas.com - 09/03/2022, 14:24 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Makassar tidak hanya menawarkan destinasi wisata unggulan yang bisa dikunjungi, namun juga variasi kuliner yang lezat.

Wisatawan bisa menjajal ragam kuliner Makassar yang memiliki berbagai citarasa dari gurih, pedas, hingga manis.

Baca juga: Rahasia Pisang Ijo Enak, Contek Resep dari Chef Hotel Berbintang

Tak hanya makanan kekinian makassar, namun sederet kuliner populer ini juga wajib dicoba ketika berkunjung ke Kota Daeng.

Jika banyak orang sudah mengenal coto dan jalangkote, ternyata masih banyak varian kuliner lain yang masih bisa dicoba.

Baca juga: Harga Tiket Masuk 7 Tempat Wisata Seru Bareng Keluarga di Makassar

1. Sop Konro

Terbuat dari iga daging sapi yang dimasak dengan rempah, sop konro terkenal karena kuahnya yang berwarna gelap.

Hal ini karena salah satu bumbu dari kuah sop konro adalah tambahan keluak ditambah rempah lain yang menguatkan cita rasa.

Sop konro akan terasa nikmat jika dinikmati saat cuaca dingin dengan nasi hangat dan berbagai lauk pendamping seperti perkedel, bakwan, kerupuk, atau sate usus.

Baca juga: Datu Museng dan Maipa Deapati, Kisah Cinta Abadi dari Tanah Makassar

2. Pisang Epe

Lezatnya menu pisang epe khas Sulawesi Selatan. Lezatnya menu pisang epe khas Sulawesi Selatan.

Sering ditemukan sebagai makanan ringan di kuliner malam Makassar, pisang epe memang cocok dinikmati berdampingan dengan kopi atau teh.

Bahan dasar pisang epe adalah pisang kepok atau pisang raja yang dipanggang di atas bara api hingga aroma wanginya keluar.

Saat setengah matang, pisang epe dipipihkan sebelum dibakar dengan sempurna dan disajikan bersama saus gula merah beraroma durian dan nangka.

3. Pisang Ijo dan Palu Butung

Ilustrasi Pisang Ijo khas Makassar.Shutterstock/Ariyani Tedjo Ilustrasi Pisang Ijo khas Makassar.

Dua sajian ini serupa namun berbeda, yaitu dengan adanya balutan adonan pembungkus pisang saat disajikan.

Pisang ijo dikenal sebagai panganan menyegarkan karena disajikan bersama es serut dengan cita rasa manis yang dominan.

Sementara palu butung bisa disajikan hangat maupun dingin dengan tambahan sagu mutiara dengan cita rasa manis gurih lebih dominan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Makassar
Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Makassar
3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

Makassar
Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Makassar
Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Makassar
Pengiriman Emas Batangan 10 Kg Diduga Hasil PETI Digagalkan di Bandara Sam Ratulangi Manado

Pengiriman Emas Batangan 10 Kg Diduga Hasil PETI Digagalkan di Bandara Sam Ratulangi Manado

Makassar
Antisipasi Penyakit Jembrana, Pemprov Gorontalo Perketat Wilayah Perbatasan dengan Sulteng

Antisipasi Penyakit Jembrana, Pemprov Gorontalo Perketat Wilayah Perbatasan dengan Sulteng

Makassar
Motif Penganiayaan Bocah SMP di Makassar, Pelaku Sakit Hati Sering Dipalak dan Diejek

Motif Penganiayaan Bocah SMP di Makassar, Pelaku Sakit Hati Sering Dipalak dan Diejek

Makassar
Terungkap, Manusia Silver, Pengemis, dan Badut-Badut di Kota Makassar Beromzet hingga Rp 1 Juta per Hari

Terungkap, Manusia Silver, Pengemis, dan Badut-Badut di Kota Makassar Beromzet hingga Rp 1 Juta per Hari

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Truk Kontainer Tabrak 7 Kendaraan di Turunan Curam Datae, Sidrap, 1 Tewas

Truk Kontainer Tabrak 7 Kendaraan di Turunan Curam Datae, Sidrap, 1 Tewas

Makassar
Tim Tabur Kejati Sulsel Tangkap DPO Kasus Perzinaan di Makassar

Tim Tabur Kejati Sulsel Tangkap DPO Kasus Perzinaan di Makassar

Makassar
3 Anak di Polewali Mandar Tertimpa Tembok yang Roboh, 2 Orang Meninggal

3 Anak di Polewali Mandar Tertimpa Tembok yang Roboh, 2 Orang Meninggal

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com