Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teror Anjing Gila, Puluhan Warga Gowa Sulsel Gelar Perburuan Massal

Kompas.com - 07/07/2023, 12:39 WIB
Abdul Haq ,
Khairina

Tim Redaksi

 

GOWA, KOMPAS.com -Teror anjing gila atau anjing yang terjangkit rabies melanda sebuah desa di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan dan mengakibatkan lima warga menjadi korban.

Puluhan warga menggelar perburuan massal hingga ke dalam hutan. Pasalnya, warga telah mengidentifikasi sejumlah anjing yang terjangkit rabies berdasarkan ciri dan tingkah lakunya.

Puluhan warga Dusun Suka Desa Tabbingjai, Kecamatan Tombolopao, Kabupaten Gowa menggelar perburuan massal terhadap sejumlah anjing liar yang terjangkit rabies berdasarkan ciri dan tingkah laku anjing.

"Ada beberapa ekor yang kami sudah identifikasi terjangkit rabies berdasarkan ciri dan tingkah laku seperti hidup tidak normal dan berjalan lurus serta kepala mendongak keatas dengan lidah terjulur," kata Arifin (54), salah satu warga yang ikut berburu kepada Kompas.com.

Baca juga: Bocah 6 Tahun di Sikka yang Suspek Rabies Ternyata Belum Disuntik Vaksin

Informasi yang dihimpun Kompas.com, hingga saat ini telah ada 4 ekor anjing rabies yang berhasil dinetralisir dan tersisa satu ekor yang masih berkeliaran.

"Tadi malam ada 3 ekor yang berhasil dimusnahkan dan masih ada 1 ekor lagi yang berkeliaran tadi sudah sempat terlihat tapi kabur masuk hutan" kata Arifin.

Arifin mengaku, perburuan ini terpaksa dilakukan lantaran warga telah mencoba berbagai cara untuk menangkap anjing tersebut namun tidak berhasil, lantaran anjing gila bertindak tidak normal dan enggan memakan umpan.

"Anjing ini sudah tidak normal jadi meski pun diberi umpan makanan tetap tidak berhasil," kata Arifin.

Baca juga: Sikka KLB Rabies, tetapi Sudah Sebulan Stok Vaksin HPR Kosong

Sebelumnya, lima warga setempat menjadi korban teror anjing gila. Para korban kini telah menjalani rawat jalan di rumah masing masing setelah diberikan pengobatan medis dan telah diberi vaksin anti rabies.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

500-an Warga Korban Banjir Mahakam Ulu Diungsikan ke Posko dan Gereja

500-an Warga Korban Banjir Mahakam Ulu Diungsikan ke Posko dan Gereja

Makassar
Pemuda di Wakatobi Ditemukan Gantung Diri di Hari Pernikahannya

Pemuda di Wakatobi Ditemukan Gantung Diri di Hari Pernikahannya

Makassar
Pasca Insiden Garuda, PPIH Embarkasi Makassar Gelar Doa untuk Keselamatan Pelaksanaan Haji

Pasca Insiden Garuda, PPIH Embarkasi Makassar Gelar Doa untuk Keselamatan Pelaksanaan Haji

Makassar
Viral, Wanita di Makasasar Tampar Anggota Polisi, Begini Kejadiannya

Viral, Wanita di Makasasar Tampar Anggota Polisi, Begini Kejadiannya

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 17 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Usai Viral, Tiang di Bahu Jalan Makassar yang Kerap Bikin Kecelakaan Dipindahkan

Usai Viral, Tiang di Bahu Jalan Makassar yang Kerap Bikin Kecelakaan Dipindahkan

Makassar
Mengintip Rumah Mewah SYL yang Disita KPK di Makassar, Seharga Rp 4,5 Miliar dan Dibangun Hanya Setahun

Mengintip Rumah Mewah SYL yang Disita KPK di Makassar, Seharga Rp 4,5 Miliar dan Dibangun Hanya Setahun

Makassar
Update Banjir Sidrap Sulsel, Ratusan Warga Mengungsi, Bantuan Perbekalan Makanan dan Air Bersih Dinantikan

Update Banjir Sidrap Sulsel, Ratusan Warga Mengungsi, Bantuan Perbekalan Makanan dan Air Bersih Dinantikan

Makassar
6 Jam Geledah Rumah Adik SYL di Makassar, Penyidik KPK Bawa Keluar Dua Koper Warna Gelap

6 Jam Geledah Rumah Adik SYL di Makassar, Penyidik KPK Bawa Keluar Dua Koper Warna Gelap

Makassar
Pencuri Brankas Perhiasan Milik Pengusaha di Makassar Ditangkap, Dilumpuhkan saat Kabur

Pencuri Brankas Perhiasan Milik Pengusaha di Makassar Ditangkap, Dilumpuhkan saat Kabur

Makassar
Sempat Tertunda Keberangkatannya, Jemaah Haji Kloter 5 Makassar Sujud Syukur Saat Tiba di Madinah

Sempat Tertunda Keberangkatannya, Jemaah Haji Kloter 5 Makassar Sujud Syukur Saat Tiba di Madinah

Makassar
KPK Geledah Rumah Mewah Adik SYL di Makassar

KPK Geledah Rumah Mewah Adik SYL di Makassar

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 16 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Imbas Pesawat Garuda Alami Kendala Mesin, Penerbangan Jemaah Haji Kloter 6 Makassar Dibagi Dua

Imbas Pesawat Garuda Alami Kendala Mesin, Penerbangan Jemaah Haji Kloter 6 Makassar Dibagi Dua

Makassar
Rumah Mewah Milik Pengusaha di Makassar Disatroni Maling, Brankas Isi Emas Raib

Rumah Mewah Milik Pengusaha di Makassar Disatroni Maling, Brankas Isi Emas Raib

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com