Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polres Jeneponto Diserang,Truk Dalmas Dibakar OTK, Polda Sulsel Turun Tangan

Kompas.com - 27/04/2023, 13:28 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Markas Kepolisian Resor (Mapolres) Jeneponto, Sulawesi Selatan (Sulsel), diserang sejumlah orang tak dikenal (OTK) pada Kamis (27/4/2023).

Penyerangan terjadi pada pukul 02.00 Wita dan mengakibatkan satu orang polisi luka parah. Selain itu, sejumlah ruangan di Polres Jeneponto dirusak.

Saat ini Tim Inafis dari Polda Sulsel tengah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP). Penutupan jalan sementara dilakukan di area sekitar Polres Jeneponto.

"Ini kan mau didatangkan Inafis Polda Sulsel untuk dilakukan olah TKP," ungkap Kapolres Jeneponto AKBP Andi Erma Suryono, Kamis (27/4/2023), dilansir dari Tribunnews.com.

Baca juga: Mapolres Jeneponto Diserang OTK, Bom Molotov Meledak dan Satu Polisi Tertembak

Detik-detik mencekam penyerangan 

Video saat Polres Jeneponto diserang sejumlah orang tak dikenal sempat viral. Dalam video tampak sejumlah orang melempari Polres Jeneponto dengan bom molotov. 

Lalu beberapa kali terdengar suara letusan diduga tembakan dari para penyerang. Polda Sulsel saat dikonfirmasi Kompas.com membenarkan adanya informasi tersebut.

"Benar ada kejadian tersebut dan sementara kami dalami motif dan pelaku penyerangan," kata Kombes Komang Suartana, Kabid Humas Polda Sulsel saat dikonfirmasi melalui pesan singkat.

Ruangan dirusak

Akibat aksi penyerangan itu, sejumlah fasilitas di beberapa ruangan rusak, termasuk ruangan Intelakam dan masjid.

"Benar, Pak. Kantor Kasi Propam, intel dan juga kaca masjid (rusak)," papar Andi, Kamis (27/4/2023).

Baca juga: Polisi Ungkap Alasan AKBP Achiruddin Biarkan Aditya Aniaya Ken Admiral

Lalu, anggota polisi yang terluka diketahui bernama Brigadir Mus Mulyadi. Korban alami luka parah di perut.

"Di bawa ke RSUD Jeneponto lalu dirujuk ke Rumah Sakit Bhayangkara untuk dilakukan penindakan operasi akibat luka pada bagian perut," tandasnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Makassar
Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Makassar
Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Makassar
Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Makassar
Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Makassar
Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Makassar
Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Makassar
Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Makassar
3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

Makassar
Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Makassar
Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com