Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Video "Road Race" di Enrekang Ricuh, Ini Penjelasan Polisi

Kompas.com - 12/09/2022, 22:42 WIB
Suddin Syamsuddin,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

ENREKANG, KOMPAS.com - Video perkelahian antara penonton dan pembalap di Kejuaraan 2022 Kapolres Enrekang, Sulawesi Selatan, di sirkuit Galonta, Enrekang viral di media sosial.

Kejadian berawal saat seorang pembalap menghalangi tim pembalap lainnya. Merasa dirugikan, pembalap itu pun memukul pembalap yang menghalanginya.

Pemukulan diikuti sejumlah penonton. Kejadian itu terjadi pada minggu 11 Septemper 2022.

Baca juga: Demo Tolak Kenaikan Harga BBM di DPRD Lhokseumawe Ricuh, Polisi Semprot Water Cannon

"Awal pembalap bersaing di arena. Salah seorang pembalap tidak sengaja menyenggol penyenggol pembalab lainnya. Merasa dicurangi pembalap yang tersenggol menghadang pembalap yang menyenggolnya. Dan akhirnya berujung perkelahian dan diikuti warga yang menonton," Kata Lemang, salah seorang penonton.

Peristiwa itu tidak berlangsung lama. Pasalnya langsung diamankan pihak kepolisian yang berjaga di lokasi road race.

"Terkait insiden pengeroyokan pembalap, petugas panitia balap dibantu aparat kepolisian TNI dan petugas Patpol PP Enrekang, sejumah pihak diamankan. Namun kejadian itu sudah diselesaikan secara damai," Kata Kasi Humas Polres Enrekang, Iptu Agung Yulianto.

Kata Agung, proses mediasi antarpihak yang bertikai diselesaikan secara damai di sekretariat panitia balap.

Sementara itu, mantan pembalap motor cross dan pembalap road race nasional tahun 90an, Ciding mengatakan pembalap zaman sekarang mudah terpancing.

"Pembaap zaman sekarang sangat mudah terpancing emosi. Hal itu menunjukkan mereka tidak punya mental pembalap " terang Ciding.

Dalam video, selain pengeroyokan, kejuaraan road race Kapolres Enrekang Cup diwarnai kecelakan pembalap menabrak penonton. Penonton yang tertabrak dilarikan ke rumah sakit terdekat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Alasan Jaksa Putuskan Kasasi Setelah Kades Terdakwa Pencabulan di Mamuju Divonis Bebas

Alasan Jaksa Putuskan Kasasi Setelah Kades Terdakwa Pencabulan di Mamuju Divonis Bebas

Makassar
Soal Kades Divonis Bebas Atas Kasus Pemerkosaan, Satgas PPA Sulbar Minta Kementrian PPPA Dilibatkan

Soal Kades Divonis Bebas Atas Kasus Pemerkosaan, Satgas PPA Sulbar Minta Kementrian PPPA Dilibatkan

Makassar
Pria di Mamuju Sulbar Kabur ke Hutan Usai Diduga Cabuli Keponakan

Pria di Mamuju Sulbar Kabur ke Hutan Usai Diduga Cabuli Keponakan

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Makassar
Pj Gubernur Sulsel Ungkap Ada Ribuan Warga Desa Terisolasi di Gunung Latimojong

Pj Gubernur Sulsel Ungkap Ada Ribuan Warga Desa Terisolasi di Gunung Latimojong

Makassar
Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup hingga 4 Mei 2024, 11.345 Penumpang Terdampak

Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup hingga 4 Mei 2024, 11.345 Penumpang Terdampak

Makassar
96 Kades Terpilih Batal Dilantik, Warga Konawe Selatan Ramai-ramai Demo Bupatinya

96 Kades Terpilih Batal Dilantik, Warga Konawe Selatan Ramai-ramai Demo Bupatinya

Makassar
Update Banjir dan Longsor di Sulsel serta Penetapan Tanggap Daruratnya

Update Banjir dan Longsor di Sulsel serta Penetapan Tanggap Daruratnya

Makassar
Banjir Bandang Luwu Tewaskan 7 Orang, Ratusan Warga Mengungsi

Banjir Bandang Luwu Tewaskan 7 Orang, Ratusan Warga Mengungsi

Makassar
Masih Ditahan, Total 53 Mahasiswa Diamankan Saat Aksi Peringatan Hardiknas di Makassar

Masih Ditahan, Total 53 Mahasiswa Diamankan Saat Aksi Peringatan Hardiknas di Makassar

Makassar
Korban Meninggal Banjir di Luwu Bertambah Jadi 7 Orang

Korban Meninggal Banjir di Luwu Bertambah Jadi 7 Orang

Makassar
6 Kabupaten di Sulsel Dilanda Banjir dan Tanah Longsor, 5 Orang Tewas

6 Kabupaten di Sulsel Dilanda Banjir dan Tanah Longsor, 5 Orang Tewas

Makassar
Imbas Letusan Gunung Ruang, 4.278 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Imbas Letusan Gunung Ruang, 4.278 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Makassar
Disiapkan Tempat Pengungsian, Korban Erupsi Gunung Ruang Memilih Tinggal di Rumah Kerabat

Disiapkan Tempat Pengungsian, Korban Erupsi Gunung Ruang Memilih Tinggal di Rumah Kerabat

Makassar
Polisi Bubarkan Demo Hardiknas di Makassar, Mahasiswa Kocar-kacir hingga Pura-pura Beli Bakso

Polisi Bubarkan Demo Hardiknas di Makassar, Mahasiswa Kocar-kacir hingga Pura-pura Beli Bakso

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com