Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diterkam Buaya di Sungai, Warga Baubau Selamat Usai Ditolong Istri

Kompas.com - 23/01/2024, 12:23 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Seorang warga di Kecamatan Lea-lea, Kabupaten Baubau, Sulawesi Tenggara, alami luka parah usai diterkam buaya muara.

Korban bernama La Dende (50) itu digigit di bagian tangan dan kakinya. Korban berhasil selamat setelah sang istri berusaha keras menarik korban dari gigitan buaya. 

Sementara warga yang mendengar insiden itu segera datang dan membawa korban ke rumah sakit.

“Sasaran terkam buaya di betis korban hingga tembus hingga patah tulang di bawah lutut,” kata Kepala Resort Konservasi Sumber Daya Alam Baubau, Alisman, kepada sejumlah media di lokasi kejadian, Senin (22/1/2024).

Baca juga: Cuci Kaki di Sungai, Warga Baubau Diterkam Buaya

Kronologi

Seperti diberitakan sebelumnya, peristiwa yang menimpa La Dende terjadi Minggu (21/1/2024). Saat itu korban dan istrinya hendak cuci di sungai tak jauh dari kebun dekat rumahnya.

Lalu La Dende yang kondisinya matanya sudah tiba-tiba rabun diserang buaya muara.

"Kejadiannya Minggu sekitar jam 5 sore. Dia turun cuci kakinya langsung diterkam buaya, secara kebetulan korban ini matanya agak kabur,” ujarnya.

Saat itu buaya juga menggigit tangan korban sebelah kanan dan alami robek. Sementara saat melihat suaminya diterkam buaya, sang istri segera menolong korban.

Antisipasi petugas

Sementara itu, petugas akan memasang papan peringatan agar masyarakat tidak beraktivitas di sungai tersebut.

"Ke depannya dari BKSDA akan berupaya memasang rambu-rambu informasi di sekitar bentara sungai yang melarang aktivitas di sekitar sungai di habitat buaya,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Selebgram Makassar Kecelakaan Usai Lewat Jalan Berlubang, Polisi Bakal Panggil Pengelola

Selebgram Makassar Kecelakaan Usai Lewat Jalan Berlubang, Polisi Bakal Panggil Pengelola

Makassar
Bawa 11.111 Dokumen Dukungan ke KPU, Mantan Wawali Tomohon Maju Pilkada Lewat Jalur Perseorangan

Bawa 11.111 Dokumen Dukungan ke KPU, Mantan Wawali Tomohon Maju Pilkada Lewat Jalur Perseorangan

Makassar
Basarnas Manado Evakuasi Turis Inggris yang Cedera Kena Reruntuhan Batu Gunung Soputan

Basarnas Manado Evakuasi Turis Inggris yang Cedera Kena Reruntuhan Batu Gunung Soputan

Makassar
Hamil 2 Bulan, Calon Jemaah Haji asal Makassar Batal Berangkat ke Tanah Suci

Hamil 2 Bulan, Calon Jemaah Haji asal Makassar Batal Berangkat ke Tanah Suci

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Motif Kasus Pembunuhan Pelajar SMK di Mamuju Terungkap, Pelaku Sakit Hati karena Kerap Di-bully

Motif Kasus Pembunuhan Pelajar SMK di Mamuju Terungkap, Pelaku Sakit Hati karena Kerap Di-bully

Makassar
Sepasang Dokter di Makassar Digerebek Warga Berduaan di Dalam Mobil

Sepasang Dokter di Makassar Digerebek Warga Berduaan di Dalam Mobil

Makassar
'Harusnya Bapak yang Berangkat Haji....'

"Harusnya Bapak yang Berangkat Haji...."

Makassar
Daeng Magading, Jadi Relawan Tagana untuk Kepuasan Bukan Uang

Daeng Magading, Jadi Relawan Tagana untuk Kepuasan Bukan Uang

Makassar
Kunjungi Luwu, Mensos Risma Akui Medan Lokasi Bencana Longsor Sulit

Kunjungi Luwu, Mensos Risma Akui Medan Lokasi Bencana Longsor Sulit

Makassar
Calon Jemaah Haji Polewali Mandar Diberi 3 Tanda Pengenal Dilengkapi Barcode, Ini Tujuannya

Calon Jemaah Haji Polewali Mandar Diberi 3 Tanda Pengenal Dilengkapi Barcode, Ini Tujuannya

Makassar
Hendak Tangkap Pelaku Tawuran, Polisi di Makassar Malah Diserang Parang

Hendak Tangkap Pelaku Tawuran, Polisi di Makassar Malah Diserang Parang

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Persiapan PPIH Embarkasi Makassar Layani Jemaah Haji 99 Persen

Persiapan PPIH Embarkasi Makassar Layani Jemaah Haji 99 Persen

Makassar
Dilanda Banjir dan Longsor, BPBD Pinrang Tetapkan Status Siaga Bencana

Dilanda Banjir dan Longsor, BPBD Pinrang Tetapkan Status Siaga Bencana

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com