Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pria di Wajo Tewas Ditikam karena Tak Sengaja Injak Kaki Pelaku Saat Joget di Pesta Pernikahan

Kompas.com - 08/07/2023, 09:19 WIB
Rachmawati

Editor

Sumber

KOMPAS.com - Muhammad Yunus, warga Kelurahan Bulete, Kecamatan Pitumpanua, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan (Sulsel) tewas ditikam JF, warga Bulupatongai Desa Maccolliloe, Kecamatan Pitumpanua.

Penikaman ini terjadi di Lingkungan Tellang, Kelurahan Bulete, Kecamatan Pitumpanua, Kamis (6/7/2023) malam.

Kasus penikaman itu dipicu masalah sepele. Saat itu korban Muhammad Yusuf tak sengaja menginjak kaki pelaku JF saat mereka sedang berjoget di sebuah hajatan pernikahan.

Setelah kejadian tersebut pelaku cekcok dengan korban dan berhasil dilerai.

Baca juga: 6 Orang Calon Jemaah Haji Kloter 39 Asal Kabupaten Wajo Berusia 1 Abad

Namun tak disangka pelaku JF menikam korban dari belakang saat korban hendak pulang mengendarai motornya.

"Peristiwa penikaman ini terjadi saat mereka sedang berjoget di pesta nikah, tanpa sengaja korban menginjak kaki pelaku," ujar Kapolsek Urban Pitumpanua Kompol Andi Rahmat, Jumat (7/6/2023).

"Korban masih sempat berlari ke tempat hajatan tersebut dan memberitahu warga jika dirinya ditikam oleh JF," lanjutnya.

Tak berselang lama, warga langsung melarikan korban ke RSUD Siwa. Namun nyawa korban tak tertolong dan dinyatakan meninggal dunia.

Polisi pun turun tangan dan mengamankan pelaku dari persembunyiannya.

Baca juga: Cekcok dengan Suami, IRT di Wajo Kabur dengan Bayinya

Demi menghindari aksi balas dendam dari kedua belah pihak, Polsek Urban Pitumpanua mengimbau agar penanganan kasus tersebut dipercayakan kepada pihak kepolisian.

"Serahkan sepenuhnya kepada kami, jangan sampai ada yang melakukan tindakan lain yang kemudian merugikan diri dan orang sekitar," tandasnya.

Artikel ini telah tayang di Tribun-Timur.com dengan judul Tak Terima Kakinya Diinjak saat Asyik Joget, Pria di Wajo Tikam Tamu di Pesta Pernikahan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Makassar
Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Makassar
Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Makassar
Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Makassar
Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Makassar
Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Kejari Palopo Tetapkan 2 Tersangka Pengadaan Mobil Bodong Dinas Lingkungan Hidup

Makassar
Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Bukan Habitatnya, BKSDA Evakuasi Penyu dari Kolam Kotamara Baubau

Makassar
3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

3 Hari Dilanda Banjir, 129 Rumah Terendam di Kecamatan Baebunta Luwu Utara

Makassar
Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Sopir Truk Ditemukan Tak Bernyawa di Pelabuhan Ferry Baubau, Polisi: Ada Riwayat Stroke

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Warga Makassar Temukan Kardus Berisi Bayi Perempuan di Depan Warung

Makassar
Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Buron 2 Bulan, Pria yang Melempar Bom Molotov ke Ayah dan Adik Ditangkap

Makassar
Pengiriman Emas Batangan 10 Kg Diduga Hasil PETI Digagalkan di Bandara Sam Ratulangi Manado

Pengiriman Emas Batangan 10 Kg Diduga Hasil PETI Digagalkan di Bandara Sam Ratulangi Manado

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com