Salin Artikel

Ramai Gerakan Salam 4 Jari, Ganjar Tegaskan Hal Ini

Selain itu, salam 4 jari juga dikampanyekan secara masif di media sosial agar dilakukan Pilpres dua putaran.

Dalam kampanye salam 4 jari itu, masyarakat diarahkan memilih hanya Capres-cawapres nomor urut 1 dan 3 pada 14 Februari 2024 mendatang.

Terkait hal tersebut, Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo angkat bicara. Dia menegaskan belum ada kesepakatan koalisi dengan capres nomor urut 1, Anies Baswedan dengan dirinya.

"Gak ada bergabung. Pemilihan aja belum kok, kan pasangannya cuma tiga," kata Ganjar saat diwawancarai awak media usai acara kampanye akbar di gedung UpperHills Convention Hall, Makassar, Sulsel, Selasa (30/1/2024).

"Tunggu setelah 14 Februari," ungkapnya.

https://makassar.kompas.com/read/2024/01/30/233109678/ramai-gerakan-salam-4-jari-ganjar-tegaskan-hal-ini

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke