Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prabowo Ungkap 2 Kali Kalah dari Jokowi, tapi Menang 2 Kali di Sulsel

Kompas.com - 02/02/2024, 15:32 WIB
Hendra Cipto,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

 


MAKASSAR, KOMPAS.com - Calon presiden (capres) nomor urut 02, Prabowo Subianto mengungkapkan jika dirinya 2 kali kalah dari Jokowi, tapi 2 kali menang di Sulawesi Selatan (Sulsel).

Hal tersebut diungkap Prabowo saat menghadiri acara silaturahmi relawan Prabowo-Gibran Sulsel yang digelar di GOR Sudiang, Makassar, Jumat (2/2/2024).

Prabowo pun menguncapkan terima kasih kepada rakyat Sulsel selama bertahun-tahun yang telah mendukungnya.

Dia pun melihat dukungan yang sangat besar sampai sekarang dari rakyat Sulsel.

Baca juga: 2 Menteri Hadiri Silaturahmi Relawan Prabowo-Gibran Sulsel di Makassar

"Terima kasih kepada rakyat Sulsel selama bertahun-tahun yang telah mendukung dan percaya saya. Sampai sekarang, masih percaya sama saya. Terima kasih," ucap dia.

Prabowo pun mengenang 2 pemilu sebelumnya. Di mana saat itu dirinya melawan Jokowi.

"Memang, 2 kali kalah dari Pak Jokowi. Tapi, saya menang di Sulsel," ungkap dia.

Prabowo berpesan, tanggal 14 Februari 2024 rakyat Indonesia akan menghadapi tugas yang sangat berat dalam pemilu.

"12 hari lagi kita menghadapi tugas yang sangat besar. Tugas sebagai warga negara, pada tanggal 14 Februari. Seluruh warga negara akan melaksanakan kedaulatan, kedaulatan ada di tangan rakyat. Karena itu, rakyat Indonesia jangan sampai salah pilih. Mungkin tidak 5 tahun, tapi bertahun-tahun masa depan kita tidak akan kuat," kata dia.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bocah 4 Tahun Terjebak Dalam Mesin Cuci, Damkar Turun Tangan

Bocah 4 Tahun Terjebak Dalam Mesin Cuci, Damkar Turun Tangan

Makassar
Diduga Lecehkan Tiga Bocah SD, Pria di Makassar Diamuk Massa

Diduga Lecehkan Tiga Bocah SD, Pria di Makassar Diamuk Massa

Makassar
Dapat Perintah PDI-P Maju Pilkada Sulsel, Danny Pomanto Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain

Dapat Perintah PDI-P Maju Pilkada Sulsel, Danny Pomanto Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain

Makassar
Kasus Dugaan Pungli UNM, Polda Sulsel Periksa Dekan dan Staf

Kasus Dugaan Pungli UNM, Polda Sulsel Periksa Dekan dan Staf

Makassar
Damkar Makassar Kena 'Prank' Laporan Kebakaran Palsu, Sempat Kerahkan Personel dan Mobil Pemadam

Damkar Makassar Kena "Prank" Laporan Kebakaran Palsu, Sempat Kerahkan Personel dan Mobil Pemadam

Makassar
Wali Kota Makassar Siapkan Nobar Timnas Sambil Makan Gratis, di Mana Lokasinya?

Wali Kota Makassar Siapkan Nobar Timnas Sambil Makan Gratis, di Mana Lokasinya?

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Senin 29 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Makassar
Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Diduga Cekcok dengan Istri, Pria di Makassar Bakar Rumah Mertuanya

Makassar
Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Seluruh Korban Longsor di Buntao Toraja Utara Ditemukan, Basarnas Tutup Pencarian

Makassar
Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Satu Korban Longsor di Toraja Utara Ditemukan Tewas

Makassar
Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Longsor Terjang Toraja Utara, 8 Orang Tertimbun Saat Hendak ke Acara Rambu Solo’

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Viral, Video 2 Bocah di Makassar Berbuat Asusila di Area Perkuburan

Makassar
Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Video Viral Perempuan Ngamuk Ludahi Petugas Dishub Saat Mobilnya Digembok

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com