Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bugis Waterpark Adventure: Jam Buka, Harga Tiket, dan Daya Tarik

Kompas.com - 17/05/2022, 20:10 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Menghabiskan waktu liburan di Makassar, Sulawesi Selatan tak melulu harus mengunjungi pantai.

Ada juga objek wisata air yang cocok untuk seluruh keluarga yaitu Bugis Waterpark Adventure.

Baca juga: MXGP Samota, KRI Makassar Akan Jadi Hotel Terapung

Obyek wisata ini berlokasi di Perumahan Bukit Baruga Jalan Sektor Mahamero No.1, Antang, Kec. Manggala, Kota Makassar.

Baca juga: Garuda Indonesia Mulai Layani Penerbangan Umrah dari Makassar

Jam Buka dan Harga Tiket Bugis Waterpark Adventure

Bugis Waterpark Adventure dibuka untuk umum setiap hari, atau dari hari Senin hingga Minggu.

Jam buka Bugis Waterpark Adventure pada hari operasional yaitu mulai pukul 09.00-17.00 WITA.

Baca juga: Keunikan Masjid 99 Kubah Makassar, Ciri-ciri dan Arsitektur

Walau begitu, waktu operasional untuk tiap wahana akan berbeda-beda sehingga pengunjung perlu memperhatikan informasi di sosial media resmi Bugis Waterpark Adventure.

Sedangkan harga tiket masuk Bugis Waterpark Adventure juga terjangkau yaitu mulai dari Rp 150.000-Rp200.000 per orang untuk menikmati seluruh wahana yang tersedia.

Harga tiket tentunya belum termasuk wahana tambahan dan fasilitas berbayar. Tarif tersebut juga masih dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan pengelola.

Daya Tarik Bugis Waterpark Adventure

Menjadi waterpark terbesar di Indonesia Timur, Bugis Waterpark Adventure memiliki beragam wahana air seru yang bisa dicoba.

Sebut saja wahana Turbolance, Space Boat, Space Pool, Dry Out, Kids Pool, Pinisi Slide, Wave Pool, Mapettang, dan Tappasorong.

Wahana permainan air di Bugis Waterpark Adventure, Makassar. Instagram/Bugis.waterpark Wahana permainan air di Bugis Waterpark Adventure, Makassar.

Fasilitas yang tersedia antara lain area parkir, gazebo, toilet, mushola, loker, dan tempat makan.

Outlet makanan dan minuman yang beragam juga bisa menjadi pilihan untuk mengisi perut dan bersantai sebelum melanjutkan untuk menjajal semua wahana yang tersedia.

Di beberapa lokasi juga terdapat petugas yang siap menjaga keamanan atau memberikan informasi sehingga pengunjung tak perlu khawatir untuk menikmati keseruan di Bugis Waterpark Adventure.

Sumber:
Instagram @bugis.waterpark dan tribunnewswiki.com 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat PDAM Makassar Gratiskan Tagihan Air Seluruh Masjid Selama Ramadan...

Saat PDAM Makassar Gratiskan Tagihan Air Seluruh Masjid Selama Ramadan...

Makassar
Bagi-bagi Uang Saat Pemilu, Caleg Demokrat Dituntut 5 Bulan Penjara

Bagi-bagi Uang Saat Pemilu, Caleg Demokrat Dituntut 5 Bulan Penjara

Makassar
Pria Bercadar dan Berbaur dengan Jemaah Wanita di Makassar Dipulangkan

Pria Bercadar dan Berbaur dengan Jemaah Wanita di Makassar Dipulangkan

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Kamis 28 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Makassar
Ari-ari Bayi Ditemukan Tercampur Pakaian Kotor di Tempat 'Laundry', Awalnya Dikira Janin

Ari-ari Bayi Ditemukan Tercampur Pakaian Kotor di Tempat "Laundry", Awalnya Dikira Janin

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 27 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Rabu 27 Maret 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Makassar
Hak Penyandang Disabilitas Belum Terpenuhi dalam Rekrutmen PPPK Gorontalo

Hak Penyandang Disabilitas Belum Terpenuhi dalam Rekrutmen PPPK Gorontalo

Makassar
Tradisi 'Hui lo Kunu', Berburu Kacang dan Pisang Saat Pertengahan Ramadhan di Batudaa Gorontalo

Tradisi "Hui lo Kunu", Berburu Kacang dan Pisang Saat Pertengahan Ramadhan di Batudaa Gorontalo

Makassar
Hujan Deras, Kantor BPBD Palopo Dihantam Longsor

Hujan Deras, Kantor BPBD Palopo Dihantam Longsor

Makassar
Rekam Aktivitas di Toilet Kantor, Oknum Pegawai BMKG Gorontalo Dijerat Pasal Pornografi

Rekam Aktivitas di Toilet Kantor, Oknum Pegawai BMKG Gorontalo Dijerat Pasal Pornografi

Makassar
Diduga Hendak Bunuh Diri, Seorang Pria Nekat Panjat Tower BTS, Mau Turun Usai Dibujuk Istri

Diduga Hendak Bunuh Diri, Seorang Pria Nekat Panjat Tower BTS, Mau Turun Usai Dibujuk Istri

Makassar
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Sulawesi Selatan, 27 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Sulawesi Selatan, 27 Maret 2024

Makassar
Jokowi Resmikan Bandara Mutiara Sis Al-Jufri yang Rusak akibat Gempa Palu, Telan Anggaran Rp 567 Miliar

Jokowi Resmikan Bandara Mutiara Sis Al-Jufri yang Rusak akibat Gempa Palu, Telan Anggaran Rp 567 Miliar

Makassar
Bawa Pasien, Mobil Ambulans RSUD Bone Kecelakaan di Jalur Ekstrem Maros Sulsel, 7 Penumpang Selamat

Bawa Pasien, Mobil Ambulans RSUD Bone Kecelakaan di Jalur Ekstrem Maros Sulsel, 7 Penumpang Selamat

Makassar
Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Selasa 26 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini Selasa 26 Maret 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Makassar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com